Langsung ke konten
Teluk Mandar
Indeks, DaftarIndeks, Daftar
Teluk Mandar
Teluk Mandar
Indeks, DaftarIndeks, Daftar
  • Beranda
  • Populer
  • Nasional
  • Pemerintahan
  • Hukum & Kriminal
  • Ekonomi
  • Politik
    • Pendidikan
  • Opini
  • Lainnya
    • Internasional
    • Kesehatan
    • News
    • Ototekno
    • Daerah
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Redaksi
Beranda Daerah Pariwisata Sulbar Ikuti Ajang WIA, Bau Akram Dai : Untuk Promosi dan Pembenahan Destinasi Wisata
Daerah, Pemerintahan  

Pariwisata Sulbar Ikuti Ajang WIA, Bau Akram Dai : Untuk Promosi dan Pembenahan Destinasi Wisata

Redaksi
September 2, 2025

Pariwisata Sulbar Ikuti Ajang WIA, Bau Akram Dai : Untuk Promosi dan Pembenahan Destinasi Wisata

Mamuju – Kementerian Pariwisata Republik Indonesia (Kemenpar RI) saat ini sedang menggelar ajang Wonderful Indonesia Award (WIA) 2025 sebagai bentuk apresiasi atas dedikasi, sinergi, dan kontribusi luar biasa seluruh pemangku kepentingan dalam memajukan pariwisata Indonesia. Hal ini juga sebagai penghargaan sekaligus motivasi bagi para pengelola destinasi, pelaku industri, pemerintah daerah, komunitas, dan mitra strategis lainnya yang telah memberikan kontribusi nyata dalam mengembangkan pariwisata Indonesia.

Untuk tahapan WIA sendiri, saat ini sementara berjalan proses pendaftaran yang dimulai sejak tanggal 15 Agustus dan akan berakhir di 7 September 2025.

Alfrida Tarukan, pic (person in charge) dari Dinas Pariwisata (Dispar) Sulbar menjelaskan bahwa batas pendaftaran diperpanjang hingga tanggal 7 September 2025.

“Sebelumnya, batas pendaftaran berakhir di tanggal 31 Agustus namun diperpanjang untuk mengakomodir permintaan dari beberapa provinsi,” kata Alfrida, Selasa 2 September 2025.

Lanjut, pic Dispar Sulbar ini menjelaskan bahwa terkait teknis penyertaan peserta pada ajang tersebut sudah disosialisasikan ke kabupaten se-Sulbar melalui zoom meeting.

“Kami sudah lakukan sosialisasi dengan teman-teman Dispar kabupaten untuk lebih memperjelas kegiatan WIA 2025. Sekaligus mendorong kabupaten menyampaikan kepada pengelola wisata segera mendaftar secara mandiri di aplikasi WIA. Setiap kabupaten ada pic yang bertanggungjawab, dan kami juga sudah kirim petunjuk teknisnya,” jelas Alfrida.

Sementara, Kadis Pariwisata Sulbar, Bau Akram Dai menekankan pentingnya kepariwisataan Sulbar mengikuti ajang WIA. Menurutnya, ajang tersebut menjadi wadah untuk mempromosikan wisata Sulbar.

“Ajang kompetisi award seperti WIA ini penting untuk promosi pariwisata kita. Gaungnya besar, apalagi diikuti semua provinsi se-Indonsesia. Dispar Sulbar serius menyiapkan data yang dibutuhkan. Saya sudah minta pic internal Dispar untuk berkoordinasi terus dengan teman-teman di kabupaten, ” kata Bau Akram.

Bagi Bau Akram, WIA juga akan mendorong upaya pembenahan destinasi yang ada di Sulbar. Hal ini juga menjadi perhatian Gubernur Sulbar Suhardi Duka, agar potensi wisata Sulbar dikelola dan dibenahi sehingga menarik wisatawan untuk datang berkunjung ke Sulbar.

“Saya perhatikan kriteria penilaian dari Kemenpar RI itu sudah berstandar nasional dan internasional. Tentu kita berusaha memenuhi kriteria itu, pembenahan destinasi dengan sendirinya terus dilakukan. Kategori penghargaan tidak hanya soal pengakuan pada destinasi wisata, tetapi kita memiliki acuan tentang standar baru yang dapat dijadikan referensi untuk direplikasi di semua aspek kepariwisataan,” ungkapnya.

“Untuk melakukan pendaftaran saja, setiap calon peserta mesti memenuhi sistem digital data destinasi milik Kemenpar RI, JADESTA atau SISPARNAS. Proses ini butuh pembenahan data berbasis digital,” tambahnya.

Sebagaimana diketahui, WIA 2025 sub-Bidang Destinasi memberikan penghargaan pada beberapa kategori, masing-masing Desa Wisata terbaik, Daya Tarik Wisata terbaik, Pokdarwis terbaik, dan Toilet terbaik. (rls/as)

Berita Terkait

Gubernur Suhardi Duka Ajak Masyarakat Rutin Beraktivitas Fisik Demi Hidup Sehat
KAGAMA Sulbar Berperan Strategis Percepat Kerja Sama UGM–Pemprov Sulbar
Gubernur Suhardi Duka Gandeng UGM, Buka Peluang Beasiswa Bagi Anak Sulbar
Komitmen Benahi Pendidikan di Majene, Kadisdikpora Intens Sambangi Satuan Pendidikan
Kalaksa BPBD Sulbar Tekankan Kesiapsiagaan TRC Hadapi Cuaca yang Fluktuatif
RSUD Sulbar Ikuti Coaching Clinic Pemutakhiran Data SIASN dan MyASN
Post Views: 200

Baca Juga

Gubernur Suhardi Duka Ajak Masyarakat Rutin Beraktivitas Fisik Demi Hidup Sehat
KAGAMA Sulbar Berperan Strategis Percepat Kerja Sama UGM–Pemprov Sulbar
Gubernur Suhardi Duka Gandeng UGM, Buka Peluang Beasiswa Bagi Anak Sulbar
Komitmen Benahi Pendidikan di Majene, Kadisdikpora Intens Sambangi Satuan Pendidikan
Kalaksa BPBD Sulbar Tekankan Kesiapsiagaan TRC Hadapi Cuaca yang Fluktuatif
RSUD Sulbar Ikuti Coaching Clinic Pemutakhiran Data SIASN dan MyASN

Rekomendasi untuk kamu

Gubernur Suhardi Duka Ajak Masyarakat Rutin Beraktivitas Fisik Demi Hidup Sehat

Mamuju – Gubernur Sulawesi Barat Suhardi Duka, mengajak seluruh masyarakat untuk membiasakan aktivitas fisik secara…

KAGAMA Sulbar Berperan Strategis Percepat Kerja Sama UGM–Pemprov Sulbar

MAMUJU — Pengurus Daerah Keluarga Alumni Universitas Gadjah Mada (KAGAMA) Sulawesi Barat memainkan peran strategis…

Gubernur Suhardi Duka Gandeng UGM, Buka Peluang Beasiswa Bagi Anak Sulbar

Mamuju – Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat resmi menjalin kerja sama dengan Universitas Gadjah Mada (UGM)…

Komitmen Benahi Pendidikan di Majene, Kadisdikpora Intens Sambangi Satuan Pendidikan

MAJENE – Kepala Dinas Pendidikan dan Pemuda Olahraga (Kadisdikpora), Andi Asraf Tammalele melakukan kunjungan dengan…

Kalaksa BPBD Sulbar Tekankan Kesiapsiagaan TRC Hadapi Cuaca yang Fluktuatif

Mamuju — Sesuai arahan Gubernur Sulawesi Barat, Suhardi Duka, Kepala Pelaksana BPBD Provinsi Sulawesi Barat,…

RSUD Sulbar Ikuti Coaching Clinic Pemutakhiran Data SIASN dan MyASN

Mamuju – Dalam rangka mendukung penerapan Manajemen Talenta Aparatur Sipil Negara (ASN) serta menindaklanjuti Surat…

Recent Posts

  • Gubernur Suhardi Duka Ajak Masyarakat Rutin Beraktivitas Fisik Demi Hidup Sehat
  • KAGAMA Sulbar Berperan Strategis Percepat Kerja Sama UGM–Pemprov Sulbar
  • Gubernur Suhardi Duka Gandeng UGM, Buka Peluang Beasiswa Bagi Anak Sulbar
  • Komitmen Benahi Pendidikan di Majene, Kadisdikpora Intens Sambangi Satuan Pendidikan
  • Kalaksa BPBD Sulbar Tekankan Kesiapsiagaan TRC Hadapi Cuaca yang Fluktuatif

Popular Post

  • 2 Hari Hilang, Nelayan Tewas Mengambang di Pantai Cipalawah Garut
    Maret 16, 2019Juli 24, 20220 Komentar
    2 Hari Hilang, Nelayan Tewas Mengambang di Pantai Cipalawah Garut
  • 14 Tahun Terbunuhnya Munir, Polri Didesak Bentuk Tim Khusus
    Maret 16, 2019Juli 24, 20220 Komentar
    14 Tahun Terbunuhnya Munir, Polri Didesak Bentuk Tim Khusus
  • Prabowo Resmikan Kantor DPD Gerindra di Banten
    Maret 16, 2019Juli 24, 20220 Komentar
    Prabowo Resmikan Kantor DPD Gerindra di Banten
  • Video: Kelemahan dan Kelebihan All New Terios
    Maret 16, 2019Juli 24, 20220 Komentar
    Video: Kelemahan dan Kelebihan All New Terios
  • Aliansi Nissan-Mitsubishi Luncurkan Livina Versi Mungil
    Maret 16, 2019Juli 24, 20220 Komentar
    Aliansi Nissan-Mitsubishi Luncurkan Livina Versi Mungil
  • Sosok New Nissan Livina Terungkap, Apa Kata NMI?
    Maret 16, 2019Juli 24, 20220 Komentar
    Sosok New Nissan Livina Terungkap, Apa Kata NMI?

Berita Politik

Berita politik terbaru.
Plt Karo Pemkesra Sulbar: Bantuan Hibah Rp100 Juta ke Institut Hasan Sulur Tujuannya untuk Peningkatan Kualitas SDM
Plt Karo Pemkesra Sulbar: Bantuan Hibah Rp100 Juta ke Institut Hasan Sulur Tujuannya untuk Peningkatan Kualitas SDM
16 Paskibraka Wakili Majene di Provinsi Dibebankan Biaya Transport, Asnawi: Ini Alarm Buat Kita Semua
16 Paskibraka Wakili Majene di Provinsi Dibebankan Biaya Transport, Asnawi: Ini Alarm Buat Kita Semua
3.462 Masyarakat Terlayani Jelang HUT Bhayangkara Tahun 2025
3.462 Masyarakat Terlayani Jelang HUT Bhayangkara Tahun 2025
Selengkapnya

Berita Terpopuler

  • 1
    Maret 16, 2019Juli 24, 20220 Komentar
    2 Hari Hilang, Nelayan Tewas Mengambang di Pantai Cipalawah Garut
  • 2
    Maret 16, 2019Juli 24, 20220 Komentar
    14 Tahun Terbunuhnya Munir, Polri Didesak Bentuk Tim Khusus
  • 3
    Maret 16, 2019Juli 24, 20220 Komentar
    Prabowo Resmikan Kantor DPD Gerindra di Banten
  • 4
    Maret 16, 2019Juli 24, 20220 Komentar
    Video: Kelemahan dan Kelebihan All New Terios
  • 5
    Maret 16, 2019Juli 24, 20220 Komentar
    Aliansi Nissan-Mitsubishi Luncurkan Livina Versi Mungil
  • 6
    Maret 16, 2019Juli 24, 20220 Komentar
    Sosok New Nissan Livina Terungkap, Apa Kata NMI?

Arsip

  • Januari 2026
  • Desember 2025
  • November 2025
  • Oktober 2025
  • September 2025
  • Agustus 2025
  • Juli 2025
  • Juni 2025
  • Mei 2025
  • April 2025
  • Maret 2025
  • Februari 2025
  • Januari 2025
  • Desember 2024
  • November 2024
  • Oktober 2024
  • September 2024
  • Agustus 2024
  • Juli 2024
  • Juni 2024
  • Mei 2024
  • April 2024
  • Maret 2024
  • Februari 2024
  • Januari 2024
  • Desember 2023
  • November 2023
  • Oktober 2023
  • September 2023
  • Agustus 2023
  • Juli 2023
  • Juni 2023
  • Mei 2023
  • April 2023
  • Maret 2023
  • Februari 2023
  • Maret 2019
Copyright @ Teluk Mandar
  • Beranda
  • Nasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Opini
  • Populer
  • Hukum & Kriminal
  • Hiburan
  • Politik
  • Lainnya
    • Internasional
    • News
    • Ototekno
    • Kesehatan
    • Pendidikan
    • Daerah