Langsung ke konten
Teluk Mandar
Indeks, DaftarIndeks, Daftar
Teluk Mandar
Teluk Mandar
Indeks, DaftarIndeks, Daftar
  • Beranda
  • Populer
  • Nasional
  • Pemerintahan
  • Hukum & Kriminal
  • Ekonomi
  • Politik
    • Pendidikan
  • Opini
  • Lainnya
    • Internasional
    • Kesehatan
    • News
    • Ototekno
    • Daerah
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Redaksi
Beranda Daerah Dongkrak Wisata dan Ekonomi Lokal, Festival Sandeq Teluk Mandar Resmi Dibuka dengan 34 Perahu Peserta
Daerah, Pemerintahan  

Dongkrak Wisata dan Ekonomi Lokal, Festival Sandeq Teluk Mandar Resmi Dibuka dengan 34 Perahu Peserta

Redaksi
September 13, 2025

Majene – Wakil Gubernur Sulawesi Barat Salim S Mengga secara resmi membuka Festival Sandeq Teluk Mandar yang digelar di anjungan pantai Labuang, Kabupaten Majene, Jumat 12 September 2025.

Acara ini menjadi magnet bagi ratusan warga dan wisatawan yang antusias menyaksikan rangkaian lomba segitiga perahu sandeq.

Dalam sambutannya, pasangan gubernur Sulbar Suhardi Duka ini menyampaikan, bahwa festival Sandeq Teluk Mandar ini bukan hanya ajang hiburan, tetapi juga upaya melestarikan budaya bahari yang menjadi identitas masyarakat pesisir.

“Festival ini diharapkan menjadi daya tarik wisata dan meningkatkan perekonomian masyarakat lokal,” ujar Salim S Mengga.

Dalam kesempatan ini, Wagub Salim menyebut, bahwa perahu Sandeq bukan sekedar perahu, tetapi kebanggaan kita semua. Sarana angkut tradisional yang pernah mengarungi lautan hingga ke Malaysia.

Selain Sande, dulu juga ada perahu tradisional lain yang disebut Ba’go, dengan kapasitas muatan hingga 250 ton, dan membawa kopra ke Jawa, dan kembali membawa berbagai kebutuhan pokok ke Mandar.

Wakil Gubernur Sulbar, mengajak untuk tetap melestarikan budaya perahu sandeq agar tidak punah atau tergeser oleh pengaruh zaman.

“Mari kita jaga dan lestarikan Sandeq sebagai warisan budaya yang berharga”, ungkapnya.

Ia juga menyampaikan ucapan terimakasih kepada Pemerintah Kabupaten Majene, yang telah menggalakkan tradisi berlayar menggunakan perahu-perahu tradisional.

“Semoga semangat ini menjiwai kita semua untuk bersama-sama melestarikan budaya dan tradisi hidup di lautan,” tegasnya.

Kepala dinas Kebudayaan Majene Ahmad J mengatakan, festival perahu sandeq Teluk Mandar bertujuan sebagai implementasi visi pemerintah daerah, yaitu mewujudkan masyarakat yang mandiri dan berbudaya.

Selain itu, festival ini bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui multiplier effect yang dihasilkan dari pelaksanaan event, seperti perputaran ekonomi dan peluang usaha bagi masyarakat.

Festival perahu Sandeq Teluk Mandar ini menampilkan lomba segitiga, diikuti 34 perahu sandeq yang akan dimulai pada hari Sabtu 13 September sampai 14 September 2025.

Suasana semakin meriah dengan kehadiran UMKM lokal yang menjajakan aneka kuliner khas daerah. Masyarakat pun terlihat antusias mengikuti jalannya acara. Beberapa wisatawan bahkan mengabadikan momen dengan kamera, menjadikan pembukaan festival ini sebagai promosi wisata bahari Majene. (Rls)

Berita Terkait

Kalaksa BPBD Sulbar Tekankan Kesiapsiagaan TRC Hadapi Cuaca yang Fluktuatif
RSUD Sulbar Ikuti Coaching Clinic Pemutakhiran Data SIASN dan MyASN
Dukung Pembangunan Berkelanjutan
Gubernur Sulbar Lakukan Peletakan Batu Pertama Masjid An-Nur Tanete Guru
Sulbar Damai: Gubernur Suhardi Duka Ajak Perkuat Toleransi dan Solidaritas
Pesan Gubernur Sulbar Hadiri Isra Mi’raj, Tekankan Komitmen Bangun Pendidikan dan Kesejahteraan
Post Views: 150

Baca Juga

Kalaksa BPBD Sulbar Tekankan Kesiapsiagaan TRC Hadapi Cuaca yang Fluktuatif
RSUD Sulbar Ikuti Coaching Clinic Pemutakhiran Data SIASN dan MyASN
Dukung Pembangunan Berkelanjutan
Gubernur Sulbar Lakukan Peletakan Batu Pertama Masjid An-Nur Tanete Guru
Sulbar Damai: Gubernur Suhardi Duka Ajak Perkuat Toleransi dan Solidaritas
Pesan Gubernur Sulbar Hadiri Isra Mi’raj, Tekankan Komitmen Bangun Pendidikan dan Kesejahteraan

Rekomendasi untuk kamu

Kalaksa BPBD Sulbar Tekankan Kesiapsiagaan TRC Hadapi Cuaca yang Fluktuatif

Mamuju — Sesuai arahan Gubernur Sulawesi Barat, Suhardi Duka, Kepala Pelaksana BPBD Provinsi Sulawesi Barat,…

RSUD Sulbar Ikuti Coaching Clinic Pemutakhiran Data SIASN dan MyASN

Mamuju – Dalam rangka mendukung penerapan Manajemen Talenta Aparatur Sipil Negara (ASN) serta menindaklanjuti Surat…

Dukung Pembangunan Berkelanjutan

Mamuju – Kepala Dinas Kesehatan, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DKPPKB) Provinsi Sulawesi Barat, dr….

Gubernur Sulbar Lakukan Peletakan Batu Pertama Masjid An-Nur Tanete Guru

Mamuju – Gubernur Sulbar, Suhardi Duka bersama Bupati Mamuju Sitti Sutinah Suhardi melakukan peletakan batu…

Sulbar Damai: Gubernur Suhardi Duka Ajak Perkuat Toleransi dan Solidaritas

Mamuju – Gubernur Sulbar, Suhardi Duka menghadiri perayaan Natal Kerukunan Keluarga Toraja (KKT) Kabupaten Mamuju,…

Pesan Gubernur Sulbar Hadiri Isra Mi’raj, Tekankan Komitmen Bangun Pendidikan dan Kesejahteraan

Mamuju – Gubernur Sulbar, Suhardi Duka, menghadiri peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW yang digelar…

Recent Posts

  • Kalaksa BPBD Sulbar Tekankan Kesiapsiagaan TRC Hadapi Cuaca yang Fluktuatif
  • RSUD Sulbar Ikuti Coaching Clinic Pemutakhiran Data SIASN dan MyASN
  • Dukung Pembangunan Berkelanjutan
  • Gubernur Sulbar Lakukan Peletakan Batu Pertama Masjid An-Nur Tanete Guru
  • Sulbar Damai: Gubernur Suhardi Duka Ajak Perkuat Toleransi dan Solidaritas

Popular Post

  • 2 Hari Hilang, Nelayan Tewas Mengambang di Pantai Cipalawah Garut
    Maret 16, 2019Juli 24, 20220 Komentar
    2 Hari Hilang, Nelayan Tewas Mengambang di Pantai Cipalawah Garut
  • 14 Tahun Terbunuhnya Munir, Polri Didesak Bentuk Tim Khusus
    Maret 16, 2019Juli 24, 20220 Komentar
    14 Tahun Terbunuhnya Munir, Polri Didesak Bentuk Tim Khusus
  • Prabowo Resmikan Kantor DPD Gerindra di Banten
    Maret 16, 2019Juli 24, 20220 Komentar
    Prabowo Resmikan Kantor DPD Gerindra di Banten
  • Video: Kelemahan dan Kelebihan All New Terios
    Maret 16, 2019Juli 24, 20220 Komentar
    Video: Kelemahan dan Kelebihan All New Terios
  • Kalaksa BPBD Sulbar Tekankan Kesiapsiagaan TRC Hadapi Cuaca yang Fluktuatif
    Januari 17, 2026Januari 17, 20260 Komentar
    Kalaksa BPBD Sulbar Tekankan Kesiapsiagaan TRC Hadapi Cuaca yang Fluktuatif
  • Aliansi Nissan-Mitsubishi Luncurkan Livina Versi Mungil
    Maret 16, 2019Juli 24, 20220 Komentar
    Aliansi Nissan-Mitsubishi Luncurkan Livina Versi Mungil

Berita Politik

Berita politik terbaru.
Plt Karo Pemkesra Sulbar: Bantuan Hibah Rp100 Juta ke Institut Hasan Sulur Tujuannya untuk Peningkatan Kualitas SDM
Plt Karo Pemkesra Sulbar: Bantuan Hibah Rp100 Juta ke Institut Hasan Sulur Tujuannya untuk Peningkatan Kualitas SDM
16 Paskibraka Wakili Majene di Provinsi Dibebankan Biaya Transport, Asnawi: Ini Alarm Buat Kita Semua
16 Paskibraka Wakili Majene di Provinsi Dibebankan Biaya Transport, Asnawi: Ini Alarm Buat Kita Semua
3.462 Masyarakat Terlayani Jelang HUT Bhayangkara Tahun 2025
3.462 Masyarakat Terlayani Jelang HUT Bhayangkara Tahun 2025
Selengkapnya

Berita Terpopuler

  • 1
    Maret 16, 2019Juli 24, 20220 Komentar
    2 Hari Hilang, Nelayan Tewas Mengambang di Pantai Cipalawah Garut
  • 2
    Maret 16, 2019Juli 24, 20220 Komentar
    14 Tahun Terbunuhnya Munir, Polri Didesak Bentuk Tim Khusus
  • 3
    Maret 16, 2019Juli 24, 20220 Komentar
    Prabowo Resmikan Kantor DPD Gerindra di Banten
  • 4
    Maret 16, 2019Juli 24, 20220 Komentar
    Video: Kelemahan dan Kelebihan All New Terios
  • 5
    Januari 17, 2026Januari 17, 20260 Komentar
    Kalaksa BPBD Sulbar Tekankan Kesiapsiagaan TRC Hadapi Cuaca yang Fluktuatif
  • 6
    Maret 16, 2019Juli 24, 20220 Komentar
    Aliansi Nissan-Mitsubishi Luncurkan Livina Versi Mungil

Arsip

  • Januari 2026
  • Desember 2025
  • November 2025
  • Oktober 2025
  • September 2025
  • Agustus 2025
  • Juli 2025
  • Juni 2025
  • Mei 2025
  • April 2025
  • Maret 2025
  • Februari 2025
  • Januari 2025
  • Desember 2024
  • November 2024
  • Oktober 2024
  • September 2024
  • Agustus 2024
  • Juli 2024
  • Juni 2024
  • Mei 2024
  • April 2024
  • Maret 2024
  • Februari 2024
  • Januari 2024
  • Desember 2023
  • November 2023
  • Oktober 2023
  • September 2023
  • Agustus 2023
  • Juli 2023
  • Juni 2023
  • Mei 2023
  • April 2023
  • Maret 2023
  • Februari 2023
  • Maret 2019
Copyright @ Teluk Mandar
  • Beranda
  • Nasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Opini
  • Populer
  • Hukum & Kriminal
  • Hiburan
  • Politik
  • Lainnya
    • Internasional
    • News
    • Ototekno
    • Kesehatan
    • Pendidikan
    • Daerah